PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI KEPERAWATAN KESEHATAN KOMUNITAS BERBASIS APLIKASI PADA PONSEL UNTUK MANAJEMEN DIRI PASIEN DIABETES MELITUS: TINJAUAN LITERATUR
DOI:
https://doi.org/10.47522/jmk.v2i2.38Keywords:
Aplikasi pada ponsel, keperawatan komunitas, manajemen diri, diabetes melitusAbstract
Pendahuluan: Ketidakpatuhan pasien DM dalam menjalani terapi merupakan salah satu faktor yang dapat menyebabkan ketidakberhasilan dalam pencegahan komplikasi DM. Untuk mengurangi resiko terjadinya komplikasi penderita DM harus menjaga/mengontrol kondisinya agar dapat hidup lebih sehat. Kemampuan untuk mengontrol diri ini sering disebut self management atau Manajemen diri. Adanya keterampilan dan pengetahuan memecahkan masalah pada penyakit DM, memungkinkan pasien dapat membuat suatu keputusan tentang pengelolaan yang terbaik untuk dirinya sendiri. Salah satu cara yang dapat dikembangkan untuk mendukung pelaksanaan self management yaitu dengan pemanfaatan teknologi dalam bidang kesehatan dengan menggunakan aplikasi pada ponsel. Tujuan: untuk mengetahui pengembangan sistem informasi keperawatan kesehatan komunitas berbasis aplikasi ponsel untuk manajemen diri pasien diabetes sebagai pencegahan komplikasi DM jangka Panjang.
Metode: Menggunakan metode studi literatur review non sistematic yang diangkat berdasarkan topik terkait. Sumber data dari jurnal yang dipilih dibatasi penerbitan dari tahun 2016 sampai 2020.
Hasil: Dari hasil telaah dan review 10 jurnal pilihan, penggunaan aplikasi pada ponsel memiliki manfaat untuk dapat memandirikan pasien DM dalam monitoring dan kedisiplan dalam perawatannya.
Kesimpulan: Dalam penerapan penggunaan aplikasi pada ponsel untuk manajemen diri pasien DM tidak terlepas dari peran perawat komunitas sebagai pendidik, pembaharu, organisator dan fasilitator, sehingga dapat tercapai tujuan umum keperawatan komunitas.
References
Adu, M. D., Malabu, U. H., Malau-Aduli, A. E. O., & Malau-Aduli, B. S. 2018. Users’ preferences and design recommendations to promote engagements with mobile apps for diabetes self-management: Multi-national perspectives. PLoS ONE, 13(12), 1–22.
Adu, M. D., Malabu, U. H., Malau-Aduli, A. E. O., & Malau-Aduli, B. S. 2020. The development of My Care Hub Mobile-Phone App to Support Self-Management in Australians with Type 1 or Type 2 Diabetes. Scientific Reports, 10(1), 1–11.
Ahn, Y., Bae, J., & Kim, H. S. 2016. The development of a mobile u-Health program and evaluation for self-diet management for diabetic patients. Nutrition Research and Practice, 10(3), 342–351.
American Diabetes Association. 2014. National Diabetes Statistics Report , 2014 Estimates of Diabetes and Its Burden in the Epidemiologic estimation methods. National Diabetes Statistics Report.
American Diabetes Association. 2018. Standard medical care in diabetes 2018. The Journal of Clinical and Applied Research and Education.
Anderson, E. 2018. Community as partner: Theory and practice in nursing, 8th edition. In Community as Partner: Theory and Practice in Nursing, 8th Edition.
Bene, B. A., O’Connor, S., Mastellos, N., Majeed, A., Fadahunsi, K. P., & O’Donoghue, J. 2019. Impact of mobile health applications on self-management in patients with type 2 diabetes mellitus: Protocol of a systematic review. BMJ Open, 9(6).
Boels, A. M., Vos, R. C., Dijkhorst-Oei, L. T., & Rutten, G. E. H. M. 2019. Effectiveness of diabetes self-management education and support via a smartphone application in insulin-treated patients with type 2 diabetes: Results of a randomized controlled trial (TRIGGER study). BMJ Open Diabetes Research and Care, 7(1), 1–4.
Brzan, P. P., Rotman, E., Pajnkihar, M., & Klanjsek, P. 2016. Mobile Applications for Control and Self Management of Diabetes: A Systematic Review. Journal of Medical Systems, 40(9).
C., G., A., M., & F., C. 2009. Technology and the issue of cost/benefit in diabetes. In Diabetes/Metabolism Research and Reviews.
Chavez, S., Fedele, D., Guo, Y., Bernier, A., Smith, M., Warnick, J., & Modave, F. 2017. Mobile apps for the management of diabetes. Diabetes Care, 40(10), e145–e146.
Jeffrey, B., Bagala, M., Creighton, A., Leavey, T., Nicholls, S., Wood, C., Longman, J., Barker, J., & Pit, S. 2019. Mobile phone applications and their use in the self-management of Type 2 Diabetes Mellitus: A qualitative study among app users and non-app users. Diabetology and Metabolic Syndrome, 11(1), 1–18.
Nie, L., Xie, B., Yang, Y., & Shan, Y. M. 2016. Characteristics of Chinese m-Health Applications for Diabetes Self-Management. Telemedicine and E-Health, 22(7), 614–619.
Siwi Handayani, D., Yudianto, K., & Kurniawan, T. 2013. Perilaku Self-Management Pasien Diabetes Melitus (DM). Jurnal Keperawatan Padjadjaran.
Sorrelle, C. V. 2018. Adult Perceptions of Utilizing a Mobile Health Application for Self-Management of Type 2 Diabetes: Perceptions of Mobile Health Applications. Adult Perceptions of Utilizing a Mobile Health Application for Self-Management of Type 2 Diabetes: Perceptions of Mobile Health Applications, 1.
Stanhope, M., & Lancaster, J. 1991. Toward a healthy tomorrow. Family and Community Health.
Surkan, P. J., Mezzanotte, K. S., Sena, L. M., Chang, L. W., Gittelsohn, J., Lagerros, Y. T., Quinn, C. C., & Zachary, W. W. 2019. Community-Driven Priorities in Smartphone Application Development: Leveraging Social Networks to Self-Manage Type 2 Diabetes in a Low-Income African American Neighborhood. International Journal of Environmental Research and Public Health, 16(15), 1–13.
Wu, Y., Yao, X., Vespasiani, G., Nicolucci, A., Dong, Y., Kwong, J., Li, L., Sun, X., Tian, H., & Li, S. 2017. Mobile App-Based Interventions to Support Diabetes Self-Management: A Systematic Review of Randomized Controlled Trials to Identify Functions Associated with Glycemic Efficacy. JMIR MHealth and UHealth.
Xu, Y., Pan, W., & Liu, H. 2010. Self-management practices of Chinese Americans with type 2 diabetes. Nursing and Health Sciences.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2020 Jurnal Mitra Kesehatan
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Jurnal Mitra Kesehatan memberikan akses terbuka terhadap siapapun agar informasi pada artikel ini dapat bermanfaat bagi orang banyak. Jurnal dapat diakses tanpa dipungut biaya, sesuai dengan lisensi creative commons yang digunakan.